Gambar 2 dimensi atau biasa disingkat 2D adalah dua matra atau bidang adalah bentuk dari benda yang memiliki panjang dan lebar. Istilah ini biasanya digunakan dalam bidang seni, animasi, komputer, dan matematika.
Seni rupa dua dimensi juga merupakan karya seni rupa memiliki batas dua sisi, yaitu panjang dan lebar. Seni rupa dua dimensi tidak punya ruang karena tidak punya ketebalan atau ketinggian.
Karya seni rupa dua dimensi dalam kehidupan sehari-hari contohnya hiasan pada dekorasi dinding. Dengan demikian, hasil dari karya seni ini hanya dapat dinikmati dari satu sisi.
Beri Komentar