Bangkalan, 01 Desember 2025 – Pelantikan Pengurus OSIS SMP Negeri 3 Bangkalan Tahun 2025 adalah upacara resmi untuk mengesahkan kepengurusan OSIS baru periode 2025/2026 di Lapangan Sekolah oleh Bapak Drs...
Bangkalan, 25 November 2025 — Suasana lapangan SMP Negeri 3 Bangkalan pada Senin pagi, 25 November 2025, tampak khidmat saat seluruh guru, siswa, dan staf mengikuti Apel Peringatan Hari Guru..
Pemilihan Ketua OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah) dan wakil nya adalah momen penting dalam kehidupan sekolah UPTD SMP Negeri 3 Bangkalan Tahun 2025. Proses demokrasi dalam pemilihan ini tidak hanya..
Setiap tanggal 22 Oktober, pada tahun 2025 bangsa Indonesia terutama sekolah UPTD SMPN 3 Bangkalan memperingati Hari Santri Nasional, sebagai bentuk penghormatan terhadap perjuangan para santri dan ulama dalam mempertahankan..
Pertemuan Rutin yang dilakukan Dharma Wanita Persatuan (DWP) SMP Negeri 3 Bangkalan pada tanggal 10 Oktober 2025 di Ruangan Guru SMP Negeri 3 Bangkalan atau dikenal SPENTRIBA Kegiatan rutin setiap beberapa..
Palang Merah Remaja (PMR) SMPN 3 Bangkalan melaksanakan kegiatan Orientasi dan Pengukuhan PMR Anggota baru periode 2025/2026. Senin, 06 Oktober 2025 – Kegiatan Orientasi dan Pengukuhan Anggota baru PMR Periode..
Selasa, 1 Oktober 2025 – SMP Negeri 3 Bangkalan melaksanakan upacara dalam rangka memperingati hari kesaktian Pancasila yang jatuh pada 1 Oktober 2025. Upacara Hari Kesaktian Pancasila adalah sebuah penghormatan..
Selasa, 30 September 2025 – Dalam Mengenang dan Memperingati Hari G30SPKI Tahun 2025, SMP Negeri 3 Bangkalan melaksanakan upacara mengenang pahlawan. Untuk memaksimalkan kegiatan tersebut, sekolah mengadakan doa bersama yaitu,..
Kamis, 25 September 2025 – SMP Negeri 3 Bangkalan menggelar tahapan tes wawancara dalam rangka seleksi OSIS atau penerimaan calon anggota Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) untuk periode 2025-2026. Kegiatan..
Bangkalan, 24 September 2025 – UPTD SMP Negeri 3 Bangkalan menggelar sosialisasi pelaksanaan imunisasi HPV (Human Papilloma Virus) bagi siswi kelas 9 pada hari ini. Kegiatan ini berlangsung di UKS..
Survei Lingkungan Belajar (Sulingjar) adalah survei yang dilakukan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) untuk mengukur kualitas layanan pendidikan di satuan pendidikan. Sulingjar merupakan salah satu rangkaian kegiatan..
Dalam rangka Hari bersih-bersih sedunia (World Cleanup Day), siswa seluruh murid UPTD SMPN 3 Bangkalan pada hari Jum’at tanggal 19 September 2025 datang ke sokalah untuk melakukan kegiatan bersih-bersih agar..